Home

Sambutan Rektor

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

Selamat datang di website resmi Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Polewali Mandar (ITBM Polman).
Website ini kami hadirkan sebagai sarana informasi, komunikasi, dan pengenalan kampus kepada masyarakat luas.

ITBM Polman adalah perguruan tinggi yang berkomitmen mencetak generasi yang unggul dalam ilmu pengetahuan, teknologi, dan bisnis, serta berakhlak Islami. Kami percaya bahwa pendidikan yang baik harus membekali mahasiswa dengan kompetensi, karakter, dan semangat untuk berkontribusi bagi kemajuan bangsa.

Kami terus berinovasi dan membangun kerja sama agar kampus ini menjadi tempat yang nyaman untuk belajar, berkarya, dan berkembang. Terima kasih atas kepercayaan dan dukungan semua pihak.

Semoga kehadiran website ini memberi manfaat dan memudahkan akses informasi tentang ITBM Polman.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Ir. Nursahdi Saleh, S.M., S.T., M.Si
Rektor ITBM Polman

Berita Kampus

Wisuda II dan Milad V Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Polewali Mandar Berlangsung Khidmat dan Penuh Makna

Polewali Mandar, 10 Jumadil Awal 1447 H / 1 November 2025 M — Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polewali Mandar sukses menggelar Wisuda Ke-2 dan Milad Ke-5 di Ballroom Hotel Ratih...

Mahasiswa ITBM Polman Terpilih sebagai Atlet Nasional Sepak Takraw dan Ikuti Training Camp di Thailand

Kabar membanggakan datang dari Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polewali Mandar). Salah satu mahasiswa kami, Muhammad Al-Hasani, berhasil menorehkan prestasi gemilang dengan terpilih...

Muh Rivaldi Raih Predikat Lulusan Terbaik Institut ITBM Polman 2025, Tujuh Wisudawan Terbaik Terima Penghargaan

Polewali Mandar, 1 November 2025 — Dalam momentum Wisuda II Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polewali Mandar tahun 2025, sebanyak tujuh wisudawan menerima penghargaan atas prestasi...

Ketua Senat ITBM Polman H. Muhammad Sain Dorong Penguatan Karier Lulusan dan Citra Kampus Melalui Wisuda ke-2

Polewali Mandar, 1 November 2025 M – Ketua Senat Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polewali Mandar, H. Muhammad Sain, SE., ME., menegaskan pentingnya pengembangan karier lulusan...

LLDikti Wilayah IX Lakukan Evaluasi dan Pendampingan Asesmen RPL di ITBM Polman

Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah IX melakukan kegiatan Evaluasi dan Pendampingan Asesmen Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) di Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Polewali...

ITBM Polman dan BBPSDMP Komdigi Makassar Gelar Pelatihan Pemasaran Digital Berbasis Kecerdasan Buatan untuk Wirausaha

Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Polewali Mandar (ITBM Polman) bekerja sama dengan Balai Besar Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Penelitian Komunikasi dan Informatika (BBPSDMP Komdigi)...

Pegadaian Cabang Wonomulyo Hadir di ITBM Polman, Ajak Mahasiswa Melek Investasi Emas

Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Polewali Mandar (ITBM Polman) bekerja sama dengan PT Pegadaian Cabang Wonomulyo menggelar kegiatan Pegadaian Mengajar dengan tema “Pentingnya Investasi Emas...

Dosen ITBM Polman Ikuti Monitoring dan Evaluasi Penelitian dan Pengabdian Hibah DPPM KemendiktiSaintek 2025 di Universitas Muhammadiyah Parepare

Enam dosen Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polman mengikuti kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Laporan Kemajuan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Hibah DPPM...

Jaga Keselamatan Mahasiswa, ITBM Polman Daftarkan Peserta KKN ke BPJS Ketenagakerjaan

Polewali Mandar – Mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) 2025 Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah (ITBM) Polewali Mandar resmi mendapatkan perlindungan melalui program BPJS Ketenagakerjaan...